inspirasi

Harus Tahu Nih, Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik di Dunia

Penulis:   | 

Kecoa adalah salah satu hewan yang sering muncul di banyak gedung, tak hanya rumah tapi juga mall ataupun perkantoran.

Memiliki hubungan dengan belalang, ternyata kecoa hidup di seluruh dunia lho kecuali di kutub. Hewan dengan warna gelap ini kerap kali muncul dan tak sedikit orang jijik melihatnya.

Uniknya ternyata kecoa tak hanya satu jenis lho, ada sekitar 4.000 spesies hidup dan diketahui sebagai ilmu pengetahuan.

Dengan bentuknya yang beragam, mereka juga memiliki ciri yang bisa dibedakan satu dengan yang lainnya. Jenis kecoa inipun dibagi menjadi beberapa jenis yang mudah diketahui.

Diantaranya ini nih 10 jenis kecoa yang mungkin saja muncul di rumahmu. Bentuknya relatif kecil kok jadi kamu gak perlu takut jika bertemu dengan jenis-jenis tersebut.

Baca juga: Simpel, 10 Ide Desain Baby Gym Biar Bayi Gak Nangis

1. Sering dikira kecoa Amerika, padahal ini adalah kecoa Australia. Bentuknya lebih kecil dan habitatnya di kulit pohon dan tumpukan kayu

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: peipestcontrol)

2. Berwarna cokelat dikenal sebagai kecoak berkerudung coklat atau Cryptocercus punctulatus. Tinggalnya di hutan liar, Amerika Utara

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: pbase)

3. Kecoak kepala kematian atau Blaberus craniifer merupakan kecoa terbesar di Amerika Utara dengan ukuran hingga 3 inci

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: biolib)

4. Karena hitam dan putih pada badannya, kecoa ini dikenal kecoa domino yang tinggal di semak belukar India selatan

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: inaturalist)

5. Kecoa hutan Florida disebut juga dengan bug palmetto yang dikenal peridomestik, kadang hidup di dalam ataupun luar ruangan

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: bugs)

6. Kalau ini dikenal dengan Brown-Banded Cockroach, ditemukan pada tahun dan diketahui jug bernama kecoa furnitur

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: bugguide)

7. Kecoa Jerman diketahui merupakan evolusi dari jenis yang ada di Asia, siklus hidupnya sekitar 100 hari

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Jenis Kecoa Unik 10 di Dunia

(foto: dw)

8. Jenis kecoa Amerika ini bahkan tak diangkap sebagai hama, ada juga orang-orang yang memeliharanya sebagai hewan peliharaan

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Hewan Unik 10 di Dunia

(foto: entnemdept)

9. Untuk jenis Madagascar, memiliki tubuh dengan tinggi 3 inci dan lebar 1 inci. Kalau ini dikenal tak memilki sayap

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Hewan Unik 10 di Dunia

(foto: entomology)

10. Dikenal sebagai kecoa Cape Mountain yang terdapat banyak di daerah Cape, Afrika Selatan. Ia termasuk ovovivipar

Harus Tahu Nih Ternyata Ada 10 Hewan Unik 10 di Dunia

(foto: whatsthatbug)

Baca juga: 10 Burung dengan Jambul Cantik, Rambut Manusia Kalah Nih

Walaupun berbeda, mereka memiliki ciri identik masing-masing. Kalau sudah kenal gini gak jadi jijik lagi bukan?

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.