Who Stole My Kiss

8.8/10 (1 Votes)
Cerita
8/10
Pemain
9/10
Akting
9/10
Musik
9/10

Who Stole My Kiss atau Pencuri Ciuman Pertamaku merupakan sebuah drama China yang tayang mulai 22 Desember 2022 di WeTV Indonesia. Drama ini tayang untuk Kamis sampai Sabtu jam 11:00 WIB.

Liu Mei Han menjadi pemeran utama di sini, usai membintangi New Life Begins (2022). Ia beradu akting dengan Qu Yo Cheng, Xia Ning Jun, Samuel Liu, dan Song Pei Ze.

Qu Yo Cheng pernah membintangi Love Is Forbidden Here (2022) dan Xia Ning Jun sebelumnya sukses dengan drama The Trick of Life and Love (2021).

Sementara itu, Samuel Li pernah sukses dengan Reset (2022) dan Song Pei Ze pernah tampil dalam Out with a Bang (2022).

Daftar isi

Detail

  • Judul: Who Stole My Kiss / 是谁偷吻我
  • Judul Lain: Pencuri Ciuman Pertamaku /  Who Secretly Kissed Me / Shi Shei Tou Wen Le Wo
  • Genre: Drama, Romansa
  • Negara: China
  • Sutradara: –
  • Produser: –
  • Penulis Naskah: –
  • Rumah Produksi: –
  • Channel TV: WeTV Indonesia
  • Jumlah Episode: 24
  • Masa Tayang: Mulai 22 Desember 2022
  • Jadwal Tayang: Kamis – Sabtu, jam 11:00 WIB
Who Stole My Kiss - Sinopsis, Pemain, OST, Episode, Review

(foto: instagram/wetvindonesia)

Sinopsis 

Who Stole My Kiss mengisahkan tentang Han Tingting yang bermimpi menjadi “Ratu Romantis”. Ia adalah seorang mak combalng eksekutif di sebuah perusahaan permainan cinta.

Setelah hadir di sebuah acara kumpul-kumpul, dia mabuk dan memimpikan seorang pria berbaju putih mendekatinya, malu-malu dan menciumnya dengan lembut.

Setelah terbangun, dia sadar telah dicium tapi tidak ingat siapa yang menciumnya. Mungkinkah seorang perencana terbaik, Lu Bai, yang dingin di luar tapi menghangatkan hati? Atau sang idola, Qin Mochi?

Atau anak muda, Lu Yuanyu? Atau teman masa kecilnya yang menyukainya selama bertahun-tahun, He Rang? Han Tingting pun mulai mencari tahu dan menguji satu-satu.

Pemeran Utama

  • Liu Mei Han sebagai Han Ting Ting
    Seorang wanita yang mabuk dan mencium pria namun tak mengingatnya/
  • Xia Ning Jun sebagai Lu Bai
    Pria yang memiliki karakter yang dingin dari luar.
  • Samuel Liu sebagai Lu Yuan Yu
    Pria yang lebih muda daripada Ting Ting
  • Song Pei Ze sebagai He Rang
    Teman masa kecil dari Ting Ting
  • Qu Yi Cheng sebagai Qin Mo Chi
    Pria yang diidolakan oleh Ting Ting

Pemeran Pendukung

OST (Original Soundtrack)

  •  –

Trailer

1 ULASAN

  1. Laili

    25 Desember 2022 at 13:58

    Romantis banget

    Cerita 8/10
    Pemain 9/10
    Akting 9/10
    Musik 9/10

ULASAN

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Cerita
Pemain
Akting
Musik

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.