profil

Bona WJSN

3
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:
Profesi:

Sebelum akhirnya bergabung WJSN dan berada dibawah agensi Starship Entertainment, Bona pernah menjadi trainee di Cube Entertainment pada tahun 2013.

Namun pada 15 Desember 2015, diperkenalkan bahwa ia masuk dalam member WJSN dengan unit Wonder.

Setelah itu, ia resmi debut pada 25 Februari 2016 dengan merilis mini album berjudul Would You Like? dan single MoMoMo.

Setahun kemudian ia melakukan debut akting dalam drama Hit the Top (2017). Dilanjutkan dengan beberapa drama lainnya seperti Girls’ Generation 1979 (2017), Your House Helper (2018) serta Twenty-Five Twenty-One (2022).

Tak hanya itu, dalam drama Twenty-Five Twenty-One (2022), ia juga menyanyikan OST bersama dengan Choi Hyun Wook, Kim Tae Ri, Lee Joo Myung, dan Nam Joo Hyuk.

Bona WJSN - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar, Lagu, Album

(foto: instagram/bn_95819)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Kim Ji Yeon
  • Nama Panggung: Bona
  • Nama Panggilan: Bo-Bunny
  • Posisi: Lead Dancer, Vocalist, Rapper, Visual
  • Tempat Tanggal Lahir: Gwangyeoksi, Daegu, Korea Selatan, 19 Agustus 1995
  • Kewarganegaraan: Korea Selatan
  • Pendidikan: SMA Perempuan Dongguk
  • Agama: –
  • Zodiak: Leo
  • Tinggi Badan: 163 cm
  • Berat Badan: 47 kg
  • Golongan Darah: A
  • Orangtua: –
  • Saudara: 1 Kakak Laki-Laki
  • Pacar: –
  • Profesi: Penyanyi, aktris
  • Hobi: Menyanyi dan menari
  • Facebook: –
  • Twitter: –
  • Instagram: @bn_95819
  • TikTok: –
  • Youtube: –
  • Weibo: Bona Official

Fakta Menarik

  • Mantan trainee di CUBE Entertainment.
  • Diperkenalkan sebagai personil WJSN pada 10 Desember 2015.
  • Warna favoritnya adalah putih, hitam, pink dan merah.
  • Pertama kali dia menunjukkan bakat rap-nya adalah saat WJSN comeback dengan mini album The Secret.
  • Pernah bermain dalam The Best Hit (2017), Your House Helper (2018) dan Girl’s Generation 1979 (2017).
  • Berteman dengan personil BTOB dan Jisoo Blackpink.
  • Warna favoritnya adalah pink, merah, hitam dan putih.
  • Bona adalah peminum terberat WJSN. Minuman dan makanan ringan favoritnya adalah anggur dan keju & daging dan soju.
  • Kata-kata favoritnya untuk didengar dari penggemar adalah Kamu cantik.

Drama

Acara TV

  • Law of the Jungle in Northern Mariana Islands (2018), sebagai Pemeran
  • Hello Counselor (KBS | 2017)

OST (Original Soundtrack)

Model Video Musik

  • My Star – K.Will (2018)

Endorse

  • Skin 79 (2016)
  • KT Olleh (2016)
  • Naver Novel (2016)
  • The SAEM – bersama Yeonwoo (2016–2017)
  • Seoul Milk’s Viyott Yogurt (2022)
  • Rockfish Weatherwear (2022)

Penghargaan

  • Brand of the Year Awards 2021 – Acting Idol of the Year (Female)
  • KBS Drama Awards 2020 – Best New Actress – Homemade Love Story
  • Korea First Brand Awards 2019 – Female Idol-Actor Award
  • Korea First Brand Awards 2020 – Best Idol Actress – Homemade Love Story

Nominasi

  • KBS Drama Awards 2017 – Best New Actress –Hit the Top, Girls’ Generation 1979
  • KBS Drama Awards 2017 – Best Actress in a One-Act/Special/Short Drama – Girls’ Generation 1979
  • KBS Drama Awards 2018 – Best Couple Award – bersama Ha Seok Jin – Your House Helper

Sempat berpindah agensi, Bona akhirnya melabuhkan dirinya pada Starship Entertainment bersama WJSN. Kini tak hanya bernyanyi dengan grup, ia melebarkan sayapnya hingga ke dunia seni peran.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.