Onde Mande!
Mulai 22 Juni 2023, sebuah film asal Indonesia yang berjudul Onde Mande! ditayangkan di beberapa bioskop kesayangan.
Film dengan genre komedi ini mengangkat kisah khas Minangkabau. Selain itu, filmnya dibintangi oleh Jajang C. Noer dan Jose Rizal Manua.
Jajang C. Noer pernah berperan dalam film berjudul Oma, The Demonic (2022) dan Jose Rizal Manua sebelumnya sukses bersama Danur: I Can See Ghosts (2017).
Detail
- Judul: Onde Mande!
- Judul Lain: –
- Genre: Drama, Komedi
- Negara: Indonesia
- Sutradara: Paul Agasta
- Produser: Suryo Wiyogo
- Penulis Naskah: –
- Rumah Produksi: Visinema Pictures, Gandrvng Films, Visionari Capital
- Channel TV: –
- Jadwal Tayang: Mulai 22 Juni 2023
Sinopsis
Mengisahkan tentang pensiunan guru bernama Angku Wan, hidup sebatang kara di sebuah desa nelayan yang asri di tepi danau Maninjau, Sumatra Barat.
Angku Wan dikisahkan memenangkan hadiah undian dari sebuah perusaahaan sabun. Hadiah yang nilainya mencapai miliaran rupiah tersebut digunakan Angku untuk tujuan yang mulia.
Namun, sebelum bisa mengklaim hadiah besarnya, Angku Wan meninggal dunia. Sepeninggal Angku Wan, warga serta pemimpin desa menyusun rencana besar.
Banyak orang yang berusaha untuk mendapatkan hadiah tersebut dengan seolah-olah membuat Angku Wan masih hidup.
Pemeran Utama
- Jajang C. Noer
- Jose Rizal Manua
Pemeran Pendukung
- Ajil Ditto
- Shenina Cinnamon
- Emir Mahira
- Shahabi Sakri
OST (Original Soundtrack)
- –
1 comment