profil

Babe Cabiita

2
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:
Profesi:

Babe Cabiita adalah seorang komika dan aktor yang berasal dari Medan, Sumatra Utara.

Ia dikenal juara ajang perlombaaan Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV di tahun 2013. Ia juga pernah berakting di film Trinity Traveler (2019).

Karier

Stand Up Comedy berkembang cukup pesat di Indonesia. terutama sejak diadakannya berbagai acara kontes komedi tunggal. Salah satu ajang tersebut adalah Stand Up Comedy Indonesia (SUCI) yang diadakan oleh stasiun televisi Kompas TV.

Sudah banyak alumni SUCI yang sukses berkarir sebagai komika, aktor dan profesi lainnya di bidang entertainment. Salah satunya adalah Babe Cabiita, yang merupakan juara SUCI season 3 tahun 2013.

Terkenal dengan gaya pembawaan materi yang lugas, santai, disertai aksi berani seperti breakdance, atau menirukan berbagai aksi yang sedikit tidak wajar, namun dibumbui komedi khasnya.

Tak hanya sukses sebagai komika, ia juga sukses sebagai aktor. Tak heran, karena darah seni mengalir dalam dirinya dari sang ayah yang juga seorang aktor komedian era 80-an, Dorman Borisman.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Tere Liye

Profil, Biodata, dan Fakta Komika Berbakat Babe Cabiita

(foto: instagram/babecabiita)

Biodata & Profil 

  • Nama Lengkap: Priya Prayogha Pratama
  • Nama Panggilan: Babe
  • Nama Panggung: Babe Cabiita
  • Tempat, Tanggal Lahir: Medan, Sumatra Utara, 5 Juni 1989
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Agama: Islam
  • Profesi: Komika, aktor
  • Hobi: Traveling, exploring
  • Facebook: –
  • Twitter: @babecabiita
  • Threads: @babecabiita
  • Instagram: @babecabiita
  • TIkTok: @babecabiita
  • YouTube: @Babecabitaofficial

Tinggi, Berat & Penampilan Fisik

  • Tinggi: – cm
  • Berat: – kg
  • Golongan Darah: –
  • Warna Rambut: Hitam
  • Warna Mata: Hitam
  • Warna Kulit: Putih
  • Ukuran Tubuh: –
  • Ukuran Sepatu: –
  • Ukuran Baju: –

Pendidikan

  • FISIP USU

Keluarga

  • Ayah: Dorman Borisman
  • Ibu: Sukowati
  • Saudara Laki-laki: –
  • Saudara Perempuan: –
  • Anak: Bambino Aleki Tanjung, Nebula Alena Tanjung.

istri & Pacar

Zulfati Indraloka

Ia menikah pada tanggal 7 juli 2017 dengan wanita bernama Zulfati Indraloka. Mereka memiliki anak Bambino Aleki Tanjung, Nebula Alena Tanjung.

Kekayaan

Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Babe Cabiita, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai komika, aktor, YouTuber.

YouTube

Dikutip dari Social Blade tahun 2024, penghasilannya perhari 1-20 dollar atau 15 ribu-311 ribu rupiah, perbulan 37-600 dollar atau 575 ribu-9 juta rupiah dan pertahun 450-7,2 ribu dollar atau 6,9 juta-111 juta rupiah.

Kontroversi

Dikecam karena konten

Di tahun 2021, ia pernah mendapatkan kecaman karena salah satu video yang ia buat. Pasalnya, ia menyisipkan Mensos sedang marah-marah. Atas kejadian itu, ia minta maaf.

Fakta Menarik

  • Sering mengunggah tweet komedi di akun Twitternya
  • Dari Twitter, ia mulai memasuki dunia komika atau stand up comedy.
  • Awal mulanya menjadi seorang komika adalah saat mengikuti acara open mic stand up comedy di Medan.
  • Juara Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV season 3, tahun 2013.
  • Saat melakukan aksi komiknya, ia sering mengucapkan, ‘ah… sudahlah’, yang juga merupakan taglinenya.
  • Memenangkan beberapa penghargaan bergengsi, yaitu Indonesia Box Office Movie Awards 2016 dan tahun 2017, kategori Pemeran utama pria terbaik dalam film Comic 8 Casino Kings part 1 dan part 2.
  • Sering mengunggah video kocak atau parodi di laman instagramnya bersama Bambino
  • Salah satu video parodinya masuk dalam situs komedi 9gag,  yang menampilkan adegannya memperagakan berbagai pose, kemudian mencocokkan pada gambar yang terbang di atasnya.
  • Sempat meniru salah satu member Super Junior, Choi Siwon, dalam salah satu videonya.
  • Ia menderita Anemia Aplastik yang merupakan salah satu penyakit langka.
  • Di tahun 2023, ia berubah penampilan menjadi plontos saat umroh.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Reza Arap

Film

  • Djoerig Salawe (2021), sebagai Poltak
  • Teachers (2021), sebagai Dosa
  • Janin (2020), sebagai Rio
  • Trinity Traveler (2019), sebagai Ezra
  • Kapal Goyang Kapten (2019), sebagai Gomgom
  • Sesuai Aplikasi (2018), sebagai Supir Taksi Online
  • Takut Kawin (2018), sebagai Ganda Amanah
  • Si Juki the Movie: Panitia Hari Akhir (2017), sebagai Congky
  • Total Chaos (2017), sebagai Bojel
  • Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 2 (2017), sebagai Big Boss/ Walang Sangit
  • The Underdogs (2017), sebagai Nanoy
  • Berangkat! (2017), sebagai Joni Kampret
  • Rafathar (2017), sebagai Popo Palupi
  • Trinity, the Nekad Traveler (2017), sebagai Ezra
  • Moammar Emka’s Jakarta Undercover (2017), sebagai Klien Alpard
  • Ada Cinta Di SMA (2016), sebagai Pengacara
  • Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1 (2016), sebagai Big Boss/ Walang Sangit
  • Triangle the Dark Side (2016), sebagai Babe
  • Get Up Stand Up (2016), sebagai Babe
  • Comic 8: Casino Kings part 2 (2016), sebagai Babe Cabiita
  • Single (2015), sebagai Victor
  • Comic 8: Casino Kings part 1 (2015), sebagai Babe Cabiita
  • Pizza Man (2015), sebagai Sopir bajaj
  • Epen Cupen The Movie (2015), sebagai Babe
  • Aku, Kau & KUA (2014), sebagai Pepi
  • Malam Minggu Miko Movie (2014), sebagai Boy
  • Viva JKT48 (2014), sebagai Penjaga Minimarket
  • Caleg By Accident (2014), sebagai Ridho
  • Comic 8 (2014), sebagai Babe Cabiita

Sinetron

Web Series

  • Cek Toko Sebelah Babak Baru (Netflix, HOOQ | 2020), sebagai Tahanan 1
  • Julid Oh Julid (Maxstream | 2020), sebagai Babe Maxstream Original
  • Cek Toko Sebelah The Series 2 (HOOQ | 2019-2020), sebagai Tahanan 1

Acara TV

  • Ria Jenaka Millenial (TVRI) sebagai Bagong
  • Aksi Bela Tawa (MNC TV)
  • Super Tawa (Trans7)
  • Duel Super (Trans7) sebagai juri tetap.
  • Stand up Comedy Club (Indosiar) – mengisi segmen “Apa Kata Babe”
  • Stand Up Everywhere (RCTI) sebagai pembawa acara/bos
  • Stand Up Comedy Academy (Indosiar) sebagai juri tamu
  • Combreak (Kompas TV)
  • Liga Komunitas Stand Up (Kompas TV) sebagai juri
  • Stand Up Seru (Kompas TV)
  • Stand Up Comedy Show (Metro TV)
  • Stand Up Comedy Indonesia (Kompas TV) sebagai juara pada tahun 2013, dan ko-presenter pada tahun 2014

Situasi Komedi

  • Comic Story (Kompas TV | 2015), sebagai Anggota Geng Kampungan

Model Video Musik

  • Di Atas Normal — Noah (2022)

Nominasi

  • Indonesian Box Office Movie Awards 2017 – Pemeran Utama Pria Terbaik – Comic 8: Casino Kings part 2
  • Indonesia Box Office Movie Awards 2016 – Pemeran Pendukung Pria Terbaik – Single
  • Indonesia Box Office Movie Awards 2016 – Pemeran Utama Pria Terbaik – Comic 8: Casino Kings part 1

Quotes

  • Hewan qurban aja dikorbanin lehernya ga sampai putus. Masa hubungan kita udah banyak berkorban akhirnya tetap putus

  • Ternyata posting hasil perjuangan itu perlu buat penghargaan pada diri kita, pasangan, atas kesetiaan kerja keras kita selama ini. Walau mungkin ini belum apa apa, tapi ini luar biasa bagi kami

  • Daripada buang buang duit, mending buang buang kalori

Foto – foto Babe Cabiita

1. Babe dan para pemburu konten 

Profil, Biodata, dan Fakta Komika Berbakat Babe Cabiita

(foto: instagram/babecabiita)

2. Bahkan anaknya ikut menjadi bagian sebagai konten creator

Profil, Biodata, dan Fakta Komika Berbakat Babe Cabiita

(foto: instagram/babecabiita)

3. Salah satu foto nyelenehnya

Profil, Biodata dan Fakta Komika Berbakat Babe Cabiita

(foto: instagram/babecabiita)

4. Kebersamaannya dengan keluarga kecil nan harmonis

Profil, Biodata, dan Fakta Komika

(foto: instagram/babecabiita)

5. Berkuda dengan Bambino

Profil, Biodata, dan Fakta Komika

(foto: instagram/babecabiita)

FAQ

Siapa Babe Cabiita

Dia adalah komika, aktor, YouTuber kelahiran Medan, Sumatra Utara.

Siapa nama asli Babe Cabiita?

Nama aslinya adalah Priya Prayogha Pratama.

Apa yang membuat Babe Cabiita menjadi terkenal?

Dia terkenal karena juara Stand Up Comedy Indonesia (2013).

Babe Cabiita asalnya dari mana?

Dia berasal dari Medan, Sumatra Utara.

Berapa umur Babe Cabiita?

Dia lahir pada tahun 1989, dan berusia 35 tahun pada tahun 2024.

Kapan Babe Cabiita merayakan ulang tahunnya?

Dia merayakannya pada tanggal 5 Juni.

Apa agama Babe Cabiita?

Agamanya adalah Islam.

Berapa tinggi Babe Cabiita?

Tidak diketahui berapa tingginya.

Siapa orang tua Babe Cabiita?

Nama ayahnya adalah Dorman Borisman dan nama ibunya adalah Sukowati.

Apakah Babe Cabiita sudah menikah?

Dia sudah menikah dengan Zulfati Indraloka di tanggal 7 juli 2017.

Siapa mantan pacar Babe Cabiita?

Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.

Berapa Kekayaan Babe Cabiita?

Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.

Apa kewarganegaraan Babe Cabiita?

Kewarganegaraannya adalah Indonesia.

Nah, itulah Babe Cabiita dengan segala keseruan dan kreativitasnya. Ia sukses membuat warga +62 tertawa terbahak-bahak melihat penampilannya.