profil

Jaemin NCT

22
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:

Jaemin memulai karirnya sebagai trainee pada tahun 2014 lewat platihan SM Entertainment SM Rookies. Pada Agustus 2014, ia ia berpartisipasi dalam SM Town Live World Tour IV dan video SM Rookies.

Tak hanya itu, ia juga tampil di Exo 90:2014, sebuah realit show yang merupakan acara menari lagu K-Pop tahun 90-an. Selain itu, ia juga membintangi Mouseketeer, sebuah acara The Mickey Mouse Club di Disney Channel Korea.

Tepat pada 20 Agustus 2016, ia dikonfirmasi resmi menjadi member NCT Dream. Ia memulai debut dengan member lain lewat single perdana berjudul Chewing Gum yang rilis pada 2 Agustus 2016.

Namun sayangnya, ia harus hiatus pada 2 Februari 2017 hingga akhir tahun untuk penyembuhan herniated disc yang diidapnya. Ia resmi comeback dengan NCT Dream lewat single Go dan berpartisipasi dalam NCT 2018 Empathy.

Pada tahun 2019, ia kemudian menjajal dunia akting dengan tampil dalam web drama berjudul Method to Hate You (2019). Serta variety show Do You Want To Play? GG (2019).

Namun pada Oktober 2020, ia resmi debut bersama NCT U dengan single yang dibawakan yaitu Make a Wish.

Jaemin NCT Dream - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar, Lagu

(foto: instagram/na.jaemin0813)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Na Jae Min
  • Nama Panggung: Jaemin
  • Nama Panggilan: Nana
  • Posisi: Lead Dancer, Sub Rapper, Sub Vocalist, Visual
  • Tempat, Tanggal Lahir: Seoul, Korea Selatan, 13 Agustus 2000
  • Kewarganegaraan: Korea Selatan
  • Pendidikan:
    SD Cheongil;
    Seoul School of Performing Arts
  • Agama: –
  • Zodiak: Leo
  • Tinggi: 177  cm
  • Berat: 58 kg
  • Golongan Darah: AB
  • Orangtua: –
  • Saudara: –
  • Pacar: –
  • Profesi: Penyanyi, rapper, aktor, penulis lirik
  • Hobi: Badminton
  • Facebook: –
  • Twitter:
  • Instagram: @na.jaemin0813
  • TikTok: –
  • Youtube: –

Fakta Menarik

  • Merupakan anak tunggal, ia berkata menginginkan adik perempuan.
  • Pelajaran favorit di sekolah adalah Pendidikan Jasmani, sedangkan pelajaran yang paling dia benci adalah Sosiologi.
  • Warna favoritnya adalah putih.
  • Artis favoritnya adalah Lee Young Dae, EXO Kai dan Tight Eyez.
  • Mempunyai kamarnya sendiri di dorm.
  • Pernah hiatus karena patah tulang pada Februari 2017, dan kembali pada saat comeback lagu Go.
  • Jaemin dan Jeno pernah muncul dalam web drama A-teen (2018).
  • Membintangi web drama berjudul The Way I Get You (2019).
  • Keahliannya piano, menari.
  • Makanan favoritnya Ramen, Pizza Kentang, Makanan Cepat Saji, Jelly, Cokelat, Persik, Susu Cokelat, Teh Hijau, Tteokbokki Madu, Ayam Goreng.
  • Musim Favorinya Musim Gugur.
  • Nomor Favoritnya 3.
  • Hewan peliharaan favorit adalah anjing.
  • Melakukan pekerjaan sukarela ketika SM Entertainment mengcasting dia.
  • Tidak suka hula hoop.
  • Lebih suka cuaca cerah.
  • Di sekolah Jeno dan Jaemin adalah teman sekolah dan juga teman duduk.
  • Pelajaran favorit di sekolah: Pendidikan Jasmani, sedangkan pelajaran yang paling dia benci adalah Sosiologi.
  • Tidak bisa makan produk susu
  • Genre film favoritnya adalah horor.
  • Tidak percaya pada hantu
  • Buah favoritnya adalah buah persik.
  • Suka mobil sport.
  • Suka makanan cepat saji.
  • Minuman favoritnya adalah kopi.
  • Minum kopi karena dia menyukai rasa pahit yang akan membuatnya tetap terjaga.
  • Biasa minum sekitar 6 cangkir Kopi dengan 4 gelas espresso sehari. sekarang minum 2 cangkir kopi sehari karena penggemar khawatir tentang kesehatannya.
  • Trah anjing favoritnya adalah Samoyed.
  • Ketika dia di sekolah dasar mimpinya adalah menjadi seorang dokter.
  • Lagu yang membuatnya ingin menjadi artis Boyfriend Justin Bieber,
  • Memiliki kawat gigi lingual.
  • Jaemin berakting dalam drama webtoon berjudul The Way I Hate You.
  • Pada November 2018 tergabung dalam UNICEF Korea Sepcial Representative bersama Siwon Choi di Vietnam dalam acara Hari Anak Dunia.
  • Sedangkan di bulan Mei 2018, bersama dengan Jeno mengunjuni anak di daerah kumuh di Indonesia dengan organisasi non-pemerintah yag berbasis di Korea bernama Good Neighbors.

Drama

  • The Way I Hate You (JTBC4 | 2019), sebagai Han Dae Gang
  • A-TEEN (Naver TV | 2018), sebagai Cameo

Acara TV

  • Battle Trip (KBS | 2019), sebagai Tamu
  • Hello Counselor (KBS | 2019), sebagai Tamu
  • Good Neighbors (UN ECOSOC | 2019), sebagai Tamu
  • Shall We Play Together? GG (Channel A | 2019), sebagai Pemeran
  • My English Puberty 100 hours (tvN | 2018-2019), sebagai Pemeran
  • Mickey Mouse Club (Disney Channel Korea | 2015), sebagai Pemeran
  • EXO 90:2014 (Mnet | 2015), sebagai Member SM Rookies

Model Video Musik

  • Hair in the Air – Jaemin x Jeno, Renjun, Yeri (2018)

Kredit Penulisan Lagu

Penghargaan

  • Seoul Webfest Awards 2020 – Best Actor (Korean) – Method to Hate You

Sempat jatuh bangun hingga sakit yang mengharuskannya hiatus, tak membuat semangat Jaemin untuk terus berkarya pudar. Lihat saja deh kredit penulisan lagunya, banyak banget!