profil

TAN CIIPHER (Choi Seok Won)

1
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:
Profesi:

TAN atau Choi Seok Won adalah seorang aktor dan pentanyi asal Korea Selatan. Ia dikenal usai debut dengan grup CIIPHER pada tahun 2020.

Karier

TAN mulai karirnya dengan muncul dalam acara survival yang berjudul NO.MERCY pada tahun 2014.

Saat itu, ia mengenakan nama Seokwon namun keberuntungan tak ada padanya. Ia dieliminasi pada episode ke-10.

Meski begitu, ia tak pernah menyerah begitu saja. Usai menanti, pada 10 Desember 2020, ia diumukan sebagai idol dengan grup bernama CIIPHER.

Debutnya dilakukan pada 15 April 2021, dengan mini album yang berjudul I Like You. Sementara itu, ia juga tertarik dengan dunia akting.

Pada tahun 2022, ia memulai debut sebagai aktris dalam drama Nara Who Wants to Become an Insider. Disusul dengan drama hits lainnya berjudul Ghost Doctor (2022).

Kemampuan aktingnya yang apik pun mempertemukannya dengan berbagai peluang. Salah satunya dalam drama The Witch Store Reopening (2022).

Hanya dalam waktu yang singkat, ia mendapatkan peran utama pertamanya. Ia mendapatkannya dengan melalui drama Phantom School (2022) di Viki.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta NC.A

Biodata, Profil, dan Fakta TAN CIIPHER (Choi Seok Won)

(foto: instagram/ciipher_official)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Choi Seok Won
  • Nama Panggung: TAN CIIPHER
  • Nama Panggilan: TAN
  • Tempat, Tanggal Lahir: Korea Selatan, 25 Agustus 1996
  • Kewarganegaraan: Korea Selatan
  • Pendidikan: SMA Seni Korea
  • Agama: –
  • Zodiak: Virgo
  • Tinggi Badan: 184 cm
  • Berat Badan: 75 kg
  • Golongan Darah: B
  • Orang Tua: –
  • Saudara: –
  • Pacar: –
  • Profesi: Aktor, Penyanyi
  • Hobi: Hangout dengan Teman-Teman
  • Facebook: –
  • Twitter: –
  • Instagram: –
  • TikTok: –
  • YouTube: –

Fakta Menarik

  • Ia adalah trainee Starship Entertainment.
  • Ia merupakan vokalis dan anggota tertua dari Ciipher.
  • Sangat tertarik dengan fashion.
  • Merah dan Hitam adalah warna favoritnya.
  • Ternyata ia telah menyelesaikan wajib militernya sebelum melakukan debut bersama Ciipher.
  • Hampir putus asa untuk menjadi seorang idol.
  • Ukuran sepatunya 280mm.
  • Ia memiliki fisik yang tinggi dan kokoh.
  • Namanya berarti gema suara dalam bahasa Spanyol.
  • Bakat khususnya adalah menyanyi dan berakting.
  • RAIN adalah salah satu panutannya.
  • MBTI-nya adalah ENFJ-
  • Minuman Favoritnya adalah Java Chip.
  • “Kerja keras tidak pernah mengkhianatimu” adalah moto favorit Tan.
  • Suka menghabiskan waktu dengan berkumpul bersama teman-temannya.
  • Ia bisa meniru suara bidet.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Choi Hyun Wook

Drama

  • Phantom School (Viki | 2022), sebagai Lee Do Gyeom
  • The Witch Store Reopening (2022), sebagai Lee Do Gyeom (Ep. 6)
  • Ghost Doctor (tvN | 2022), sebagai Choi Hoon Ki
  • Nara Who Wants to Become an Insider (2022), sebagai Jang Do Ha

Acara TV

  • HIT Village: Ciipher (2022), sebagai anggota
  • Secret Airlines (2022), sebagai bintang tamu
  • Season B Season 2 (2022), sebagai bintang tamu
  • Studio Moon Night Season 2 (2022), sebagai bintang tamu
  • Ciipher 315 ZIP (2021), sebagai anggota
  • Midnight Idol Season 2 (2021), sebagai bintang tamu
  • Ciipher LOG (2021), sebagai anggota
  • Ciipher PR (2021), sebagai anggota
  • Studio Moon Night Season 1 (2021), sebagai bintang tamu
  • Megastar:D (2020), sebagai bintang tamu
  • Eungsu CINE (2020), sebagai bintang tamu
  • Season B Season 2 (2020), sebagai bintang tamu
  • Vogue Ship Show Season 1 (2020), sebagai bintang tamu
  • Question Mark (2020), sebagai bintang tamu
  • Lunch Attack (2019), sebagai bintang tamu
  • Master in the House (2017), sebagai bintang tamu
  • NO.MERCY (2014), sebagai anggota
  • Weekly Idol (2011), sebagai bintang tamu
  • Radio Star (2007), sebagai bintang tamu

Mengawali karir sebagai anggota grup, Tan bisa menunjukkan bakat lainnya sebagai seorang aktor.