profil

Danny Duncan

0
fans love
Penulis:   | 

Sebelum menjadi Youtuber, Danny Duncan adalah pekerja untuk Walgreens. Namun karena ia tidak cocok dengan pekerjaanya tersebut, ia memutuskan untuk berhenti dan beralih profesi.

Iapun memulai kanal Youtubenya pada 6 Maret 2014. Saat itu, ia berbagi informasi terkait permainan skateboard. Misalnya cara memperbaiki cedera pergelangan kaki dan konsisten dengan itu.

Namun saat ia bertemu dengan Jason Lee, kontennya perlahan berubah. Saat itu, Jason Lee memberi nasehat untuk mencoba akting dan menjadikan Youtube sebagai media untuk berakting.

Ia menerima saran tersebut dan pada tahun 2016, ia membuat konten prank serta lelucon. Salah satu video yang ramai penonton adalah Falling with 30.000 Pennies yang mencapai puluhan juta penonton.

Kesuksesannya tersebu tilanjutkan dengan membuat lini barang yang diberi nama Virginity Rocks. Bahkan pada 13 Juli 2018 memulai tur ke seluruh Amerika Serikat hingga tanggal 2 Agustus 2018.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Casie Colson Baker

Danny Duncan - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar

(foto: instagram/dannyduncan69)

Daftar isi

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Garry Winthrope
  • Nama Panggung: Danny Duncan
  • Nama Panggilan: –
  • Tempat Tanggal Lahir: Amerika Serikat, Englewood, Florida, 27 Juli 1992
  • Kewarganegaraan: Amerika Serikat
  • Pendidikan: SMA Lemon Bay
  • Agama: –
  • Tinggi Badan: 178 cm
  • Orang Tua: Sue Duncan (Ibu)
  • Saudara: Matthew
  • Pacar: –
  • Profesi: Youtuber, TikToker, Aktor, Musisian, Komedian
  • Hobi: Skateboarding, Membuat Lelucon
  • Facebook: Danny Duncan Official
  • Twitter: @DannyDuncan69
  • Instagram: @dannyduncan69
  • TikTok: @dannyduncan69
  • YouTube: Danny Duncan Official

Fakta Menarik

  • Benar-benar orang goofy.
  • Ia sangat menyukai skateboard.
  • Suka mengerjai orang dalam hidupnya.
  • Baginya, komedinya sebenarnya terinspirasi oleh sarkasme dan ia ingin orang-orang tidak menganggapnya terlalu serius.
  • Danny adalah sahabat bagi YouTuber lain, seperti Cristopher Chan dan Andrew Hill.
  • Ia percaya bahwa menjadi seorang YouTuber akan memudahkan jalannya menjadi aktor profesional.
  • Benar-benar dekat dengan keluarganya.
  • Cukup ambisius.
  • Ia pernah mendapat kontroversi usai mengunggah video tentang YouTuber lain, FouseyTube. Dalam video itu, ia mengatakan kepada netizen bahwa lelucon FouseyTube tidak spontan.
  • Pernah hampir membahayakan nyawanya dan pengemudi lain setelah dia membangun kolam di dekat truknya dan mengendarainya di jalan raya.
  • Ayah dan ibunya sudah lama berpisah.
  • Ia pernah membelikan rumah baru untuk ibu tercintanya.
  • Tinggal di Beverly Grove, Los Angeles, California.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Pedro Tovar

Sempat tak cocok dengan pekerjaannya, Danny Duncan akhirnya menemukan hal yang ia sukai lewat Youtube. Iapun eksis di Youtube dengan kontennya yang menghibur penonton.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.