profil | HAPPY BIRTHDAY

James Adam

6
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:
Umur:
-

James Adam adalah seorang penulis lagu, produser musik, YouTuber yang berasal dari Tangerang, Banten.

Namanya tengah viral karena karyanya mengaransemen ulang lagu-lagu populer dengan nuansa keroncong mampu mencuri perhatian warganet. Ia juga populer sebagai pemain alat musik kalimba.

Karier

Sebelumnya, pria yang diketahui memiliki suara emas ini sering membagikan cover lagu di akun Instagram pribadinya. Ia juga menjadi anggota komunitas Indomusikgram.

Tidak hanya punya suara yang merdu, rupanya ia bisa memainkan banyak alat musik. Selain itu, ia pun memiliki kemampuan dalam menulis lagu dan menjadi produser musik.

Namanya kembali menjadi bahan perbincangan warganet ketika berkolaborasi dengan Rizky Febian & Idgitaf ft. Fivein saat membawakan lagu Cuek. Kolaborasi ini menarik perhatian masyarakat karena James menambahkan unsur keroncong di dalam aransemen lagunya.

Tidak tanggung-tanggung, kolaborasi tersebut trending dan menempati urutan ke-11 di YouTube Indonesia. Bahkan dalam waktu tiga hari saja sudah mendapatkan lebih dari 1,7 juta penonton.

Diketahui, sebelumnya ia pernah kerja kantoran. Namun pada tahun 2019, ia memutuskan untuk mengundurkan diri dan fokus untuk mengejar passion-nya di dunia musik.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Marissa Brigitta

Biodata, Profil, dan Fakta James Adam

(foto: instagram/_jamesadam_)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: James Adam L
  • Nama Panggung: James Adam
  • Nama Panggilan: James
  • Tempat Tanggal Lahir: Tangerang, Banten
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Agama: Katolik
  • Profesi: Produser Musik, Youtuber, Penulis Lagu
  • Hobi: Bermain musik
  • Facebook: –
  • Twitter: –
  • Threads: @_jamesadam_
  • Instagram: @_jamesadam_
  • TikTok: @_jamesadam_
  • YouTube: James Adam Official

Tinggi, Berat & Penampilan Fisik

  • Tinggi: – cm
  • Berat: – kg
  • Golongan Darah: –
  • Warna Rambut: Hitam
  • Warna Mata: Hitam
  • Warna Kulit: Putih
  • Ukuran Tubuh: –
  • Ukuran Sepatu: –
  • Ukuran Baju: –

Pendidikan

  • President University

Keluarga

  • Ayah: –
  • Ibu: –
  • Saudara Laki-laki: –
  • Saudara Perempuan: –

Pacar

Kekayaan

Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan James Adam, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai penulis lagu, produser musik, YouTuber.

YouTube

Dikutip dari Social Blade tahun 2024, penghasilannya perhari 21-329 dollar atau 332 ribu-5 juta rupiah, perbulan 618-9,9 ribu dollar atau 9,7 juta-156 juta rupiah dan pertahun 7,4 ribu-118,6 ribu dollar atau 117 juta-1,8 miliar rupiah.

Kontroversi

Fakta Menarik

  • Jago dalam bermain berbagai alat musik.
  • Tergabung di komunitas Indomusikgram.
  • Pernah duet bersama Kristo dengan meng-cover lagu I Don’t Care milik Ed Sheeran & Justin Bieber yang kemudian viral.
  • Pernah duet dengan Ghea Indrawari dan Sisca JKT48.
  • Membagikan cover lagu di Instagram dan YouTube.
  • Ia juga suka traveling.
  • Pernah membuat giveaway 10 kalimba.
  • Tidak hanya meng-cover lagu Indonesia, tapi ia juga meng-cover lagu Barat dan Korea Selatan.
  • Akun YouTube-nya sudah mendapatkan banyak subscribers.
  • Ia kerap dipanggil The Kalimba Man.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Oza Rangkuti

Quotes

FAQ

Siapa James Adam

Dia adalah produser musik, penulis lagu, YouTuber kelahiran Tangerang, Banten.

Siapa nama asli James Adam?

Nama aslinya adalah James Adam L.

Apa yang membuat James Adam menjadi terkenal?

Dia terkenal karena arasemen lagu dan caranya bermain kalimba yang enak didengar.

James Adam asalnya dari mana?

Dia berasal dari Tangerang, Banten.

Berapa umur James Adam?

Tidak diketahui berapa umurnya.

Kapan James Adam merayakan ulang tahunnya?

Tidak diketahui kapan merayakan ulang tahun.

Apa agamanya?

Agamanya adalah Katolik.

Berapa tingginya?

Tidak diketahui berapa tingginya.

Siapa orang tuanya?

Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.

Apakah ia sudah menikah?

Dia belum menikah. Tidak ada informasi apakah dia sedang menjalin hubungan atau tidak.

Siapa mantan pacarnya?

Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.

Berapa Kekayaannya?

Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.

Apa kewarganegaraannya?

Kewarganegaraannya adalah Indonesia.

Sempat menjadi pekerja kantoran, ia memutuskan resign dan sepenuhnya fokus di dunia musik pada tahun 2019.

Sebuah keputusan yang tidak sia-sia karena ia akhirnya bisa meraih sukses dengan menjalani passion-nya.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.