profil
Meiza Aulia Coritha
Meiza Aulia Coritha adalah seorang YouTuber yang berasal dari Indonesia. Namanya semakin populer sejak menikah dengan aktor Eza Gionino.
Karier
Melalui akun Instagram-nya, ibu muda ini sering membagikan foto-foto anaknya, hasil pernikahan dengan Eza Gionino.
Selain menggunggah postingan tentang keluarganya, dengan bekal pengikuti yang banyak, ia sering mendapatkan tawaran endorsement.
Oleh karenanya, jangan heran jika di akunnya yang bernama @ma_coritha ia tak jarang pula mengiklankan sebuah produk.
Tak cuma lewat Instagram, ia juga aktif berkarya lewat channel YouTube yang dibangunnya bersama sang suami.
Bersama sang suami, Meiza bekerja sama dengan perusahaan Melba Living. Kerja sama itu berkaitan dengan desain interior untuk kediaman mereka.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Cahyaniryn
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Meiza Aulia Coritha
- Nama Panggung: Meiza Aulia Coritha
- Nama Panggilan: Echa
- Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 11 September 1994
- Kewarganegaraan: Indonesia
- Agama: Islam
- Profesi: Selebgram, Youtuber
- Hobi: Jalan-jalan
- Facebook: –
- Twitter: –
- Threads: –
- Instagram: @ma_coritha
- TikTok: –
- Youtube: Eza Gionino Family
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi: –
- Berat: –
- Golongan Darah: –
- Warna Rambut: Hitam
- Warna Mata: Coklat
- Warna Kulit: Putih
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu: –
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- SMA N 2 Bandung
- Universitas Gunadarma Jurusan Psikologi
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara: –
- Anak: Nichole Zalya Gionino, Khan Gionino, Akshay Gionino
Suami & Pacar
Eza Gionino
Ia menikah dengan aktor, Eza Gionino pada 22 Juli 2018 yang diselenggarakan di Grand Galaxy Park. Keduanya memiliki tiga anak bernama Nichole Zalya Gionino lahir tanggal 25 Juni 2019, Khan Gionino lahir tanggal 21 Februari 2021, serta Akshay Gionino lahir tanggal 4 Agustus 2022
Kekayaan
Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Meiza Aulia Coritha, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai selebgram dan YouTuber (melalui YouTube milik keluarga).
YouTube
Dikutip dari Social Blade tahun 2024, penghasilannya dari YouTube per bulan mencapai $4 – $68 atau Rp60 ribu – Rp1 juta.
Sementara itu, penghasilannya dari YouTube per tahun berada dalam kisaran angka $51 – $813 atau setara Rp815 ribu – Rp13 juta.
Kontroversi
Menikah tanpa izin
Di tahun 2018, ia dan Eza pernah menuai kontroversi karena pernikahannya tidak disetujui oleh ibu dari Eza. Ada rumor bahwa Meia sempat diusir oleh ibunda dari Eza Gionino.
Fakta Menarik
- Ayahnya adalah pensiunan Polri.
- Meski telah memiliki 2 anak, ibunda Eza Gionino tak kunjung memberi restu atas pernikahannya dengan sang suami.
- Menurut sang mertua, ia dianggap memberi pengaruh buruk pada suaminya.
- Namun menurut sang suami, ia adalah sosok pengertian yang menerima apa adanya.
- Ia bertemu dengan Eza di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO).
- Saat itu ia berada di RSKO untuk menyelesaikan tugas akhirnya karena ia mengambil Jurusan Psikologi di kampusnya.
- Ia menikah dengan Eza Gionino pada 22 Juli 2018.
- Anak pertamanya yang lahir pada Juni 2019 berjenis kelamin perempuan dan diberi nama Nichole Zalya Gionino.
- Sedangkan anak keduanya lahir pada Februari 2021 dengan jenis kelamin laki-laki dan diberi nama Khan Gionino.
- Kedua anaknya dilahirkannya dengan persalinan normal atau pervaginam.
- Rajin membagikan potret kebersamaan dengan keluarga kecilnya.
- Rajin berolahraga dan membagikannya di media sosial.
- Dipuji memiliki penampilan yang manis ketika memutuskan untuk mengenakan bahel.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Tania Ayu Siregar
Quotes
- –
Foto – foto Meiza Aulia Coritha
1. Memamerkan baby bump di kehamilan keduanya
2. Mendapatkan kejutan dari sang suami
3. Foto dari samping saja cantik
4. Mencium rambut, jadi seperti model iklan sampo ya
5. Liburan saat pandemi harus tetap sedia masker
FAQ
Siapa Meiza Aulia Coritha?
Dia adalah selebgram, YouTuber kelahiran Jakarta.
Siapa nama asli Meiza Aulia Coritha?
Nama aslinya adalah Meiza Aulia Coritha.
Apa yang membuat Meiza Aulia Coritha menjadi terkenal?
Dia terkenal karena selebgram yang menikah dengan aktor, Eza Gionino.
Meiza Aulia Coritha asalnya dari mana?
Dia berasal dari Jakarta.
Berapa umur Meiza Aulia Coritha?
Dia lahir pada tahun 1994, dan berusia 31 tahun pada tahun 2025.
Kapan Meiza Aulia merayakan ulang tahunnya?
Dia merayakannya pada tanggal 11 September.
Apa agamanya?
Agamanya adalah Islam.
Berapa tingginya?
Tidak diketahui berapa tingginya.
Siapa orang tuanya?
Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.
Apakah ia sudah menikah?
Dia sudah menikah dengan Eza Gionino di tanggal 22 Juli 2018.
Siapa mantan pacarnya?
Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.
Berapa Kekayaannya?
Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.
Apa kewarganegaraannya?
Kewarganegaraannya adalah Indonesia.
Meski jalannya untuk dapat bersatu dalam ikatan pernikahan dengan Eza Gionino tidaklah mudah, ia tetap sabar dan pantang menyerah. Ia membuktikan bahwa tudingan memberikan pengaruh buruk pada sang suami tidaklah benar.
0 comments