inspirasi

Ibu Wajib Tahu, 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran dan Fungsi

Penulis:   | 

Bagi yang hobi berada di dapur, pasti tak heran dengan banyaknya peralatan untuk memasak.

Mulai dari peralatan sebelum memasak, saat memasak hingga selesai memasak atau penyajian. Peralatan masak sangat beragam rupanya, tak terkecuali dengan pisau.

Alat masak satu ini sangat berguna untuk memotong bahan makanan. Tanpa pisau, proses masak jadi terhambat. Oleh karena itu, wajib bagi kamu memiliki pisau di dapur.

Jangan cuma 1 karena ternyata pisau ada banyak jenis dan memiliki kegunaan yang berbeda-beda pula.

Diantaranya adalah 10 jenis pisau yang ini nih. Ada yang berguna memotong daging, bahan makanan kecil hingga memotong kue.

Baca juga: 10 Fakta Tentang Tubuh yang Gak Diajari di Sekolah, Rumit dan Unik

1. Jenis pisau Santoku merupakan alat serba guna dengan ciri khas memiliki tepi bergerigi sepanjang bilah

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: wikipedia)

2. Pisau utility juga memiliki kegunaan yang beragam, mulai dari memotong sayur dan buah serta memotong sandwich

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: aliexpress)

3. Dengan bentuk tipis, tajam, dan ujung yang melengkung, jenis ini bisa digunakan sebagai pengupas buah atau sayur dengan lebih mudah

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: gefu)

4. Saat makan steak cocok memakai jenis ini nih, bilahnya tajam dan bergerigi sehingga mudah memotong daging

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: dalstrong)

5. Untuk memotong sushi biasanya menggunakan material baja karbon tinggi dengan bentuk bilah yang panjang

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: robbreport)

6. Memiliki bentuk yang beragam, tergantung jenis penggunaan atau jenis keju yang akan dipotong. Unik ya

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: domestikatedlife)

7. Kalau untuk roti biasanya menggunakan bagian yang bergerigi dengan bilah yang panjang, memotong roti jadi lebih mudah

Ini Nih 10 Jenis Pisau yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: jp-knives)

8. Dengan bentuk yang besar, pisau ini tak hanya bisa digunakan untuk memotong daging tapi juga menggeprek bawang putih

Ini Nih 10 Macam Pungupas yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: amazon)

9. Jenis ini memiliki bentuk motif zigzag yang bisa membuat potongan sayur dan buah jadi cantik, cocok untuk dekorasi makanan

Ini Nih 10 Macam Pungupas yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: archiexpo)

10. Mata pisau yang lurus dan tajam ini bisa dikategorikan sebagai pisau pengupas, bisa digunakan untuk buah dan sayur

Ini Nih 10 Macam Pungupas yang Beda Ukuran Beda Fungsi

(foto: japanesechefsknife)

Baca juga: Berbahaya Banget, 10 Potret Keselamatan Kerja yang Diabaikan

Gak nyangka kan kalau ternyata pisau memiliki banyak varian yang beda kegunaan. Perbedaan ini dibuat untuk membantuk kamu yang suka memasak di dapur.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.