inspirasi

Persilangan Unik, 10 Hewan Hybrid yang Ada di Dunia

Penulis:   | 

Dalam dunia hewan, perkawinan silang atau Hybrid sering dilakukan dengan berbagai tujuan. Dimana hybrid sendiri memiliki arti perkawinan atau persilangan populasi dengan genetik yang berbeda.

Tujuannya adalah untuk mendapatkan produktivitas tinggi, mempertahankan keunggulan suatu individu dan beberapa tujuan lainnya.

Ada banyak sekali hewan hybrid atau hibrida yang sudah dikembangkan oleh peneliti. Dengan persilangan ini diharapkan mendapatkan hewan yang lebih unggul dibandingkan kedua induknya.

Ada perpaduan antara jaguar dengan singa, kuda dengan zebra dan banyak lagi hewan lainnya.

Untuk lebih jelasnya ini adalah hewan hybrid yang berhasil dikembangbiakan oleh peneliti. Bentuknya berubah begitupula sifat-sifat yang ada di tubuhnya.

Baca juga: Perbedaan AM dan PM, Penunjuk Waktu yang Bersejarah

1. Namanya Zubron, perkawinan antara sapi dan bison Eropa yang lebih kuat dan lebih tahan terhadap penyakit

Persilangan Unik, 10 Hewan Hybrid yang Ada di Dunia

(foto: beef2live)

2. Hanya hidup di penakaran, Leopon merupakan perkawinan antara macan tutul jantan dan singa betina

Persilangan Unik, 10 Hewan Hybrid yang Ada di Dunia

(foto: wikipedia)

3. Dengan jalan inseminasi buatan di Pusat Reproduksi Unta di Dubai pada tahun 1998, Cama adalah persilangan unta dan llama

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: steemit)

4. Kalau ini adalah Hinny yang merupakan persilangan keledai betina dan kuda jantan. Ukurannya jadi lebih kecil

Persilangan Unik, 10 Hewan Hybrid yang Ada di Dunia

(foto: wikipedia)

5. Disebut dengan beefalo atau cattalo, ini adalah persilangan antara kerbau dan sapi.. Lahir lebih sehat dari yang di peternakan 

Persilangan Unik, 10 Hewan Hybrid yang Ada di Dunia

(foto: 9gag)

6. Hanya ada satu wholphin di penangkaran, perkawinan silang antara paus pembunuh palsu jantan dan lumba-lumba hidung botol betina

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: amazef)

7. Bentuknya cantik dan tidak takut air, ini adalah kucing savannah yang merupakan persilangan kucing domestik dan serval

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: kittentoob)

8. Zebroid, persilangan zebra dan kuda memiliki sifat yang lebih sulit diatur dan sulit dijinakkan. Bahkan lebih agresif daripada kuda

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: panoramio)

9. Beruang grolar atau disebut beruang pizzly merupakan perpaduan beruang cokelat dan beruang kutub

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: syfy)

10. Hewan buas yang cantik disebut jaglion, perpaduan jaguar jantan dan singa betina yang lahir di lahir di Ontario, Kanada, Suaka Margasatwa Bear Creek

10 Hewan-Hewan Hibrid, Kedinginan Gak Ya?

(foto: quotev)

Baca juga: 10 Perpustakaan Terbesar di Dunia, Koleksinya Terlengkap!

Itu adalah hewan hybrid yang ada di dunia, bentuknya unik dan berbeda. Namun harus ingat ya, untuk mengawinkannya harus satu famili atau subfamili.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.