Lantai 4

8.8/10 (1 Votes)
Cerita
9/10
Pemain
7/10
Akting
9/10
Musik
10/10

Mulai 17 Agustus 2023,  film Indonesia berjudul Lantai 4 tayang di bioskop. Film ini rencananya ditayangkan pada Oktober 2022 namun dibatalkan.

Proses syuting film ini dilakukan mulai 15 Februari 2020 sampai Maret 2020. Pemeran utamanya adalah Yuki Kato, Ruth Marini, dan Aqila Nathaya.

Yuki Kato sebelumnya membintangi LDR: Love Distance Relationshi* (2023), Ruth Marini pernah berperan dalam Hari Ini Akan Kita Ceritakan Nanti (2023), dan Aqila Nathaya pernah sukses dengan Pesugihan: Bersekutu dengan Iblis (2023).

Detail

  • Judul: Lantai 4
  • Judul Lain: –
  • Genre: Drama, Horor
  • Negara: Indonesia
  • Sutradara: F. X. Purnomo, Wahyu Nugroho
  • Produser: Mohammad Galih Nur Alam, F. X. Purnomo
  • Penulis Naskah: Wahyu Nugroho
  • Rumah Produksi: Kreasi Jingga
  • Channel TV: –
  • Jadwal Tayang: Mulai 17 Agustus 2023
Lantai 4 - Sinopsis, Pemain, OST, Review

(foto: kreasijingga)

Sinopsis 

Mengisahkan tentang tidak ada satupun orang yang menghuni kamar di lantai keempat Apartemen Flamboyan, kecuali seorang nenek keturunan Tionghoa, Oma Lie.

Keponakan Lie, Jonathan, mengajak keluarganya untuk menghuni lantai keempat apartemen tersebu karena rumah mereka sudah dijual.

Sementara itu, istri Jonathan, Julia dan kedua anak mereka, Laura dan Citra tak setuju harus pindah ke lantai empat apartemen tersebut.

Beberapa hari berada di Apartemen Flamboyan, ada banyak keanehan yang terjadi. Laura mendengar suara tangisan misterius dan Citra keluar dari kamar dengan tatapan kosong. Mereka curiga ada kejadian mitis yang sedang terjadi.

Pemeran Utama   

  • Yuki Kato sebagai Laura
    Seorang wanita yang tinggal di lantai empat di Apartemen Flamboyan.
  • Ruth Marini sebagai Julia
    Ibu dari Laura yang juga tinggal di tempat yang sama. Ia adalah istri dari Jonathan.
  • Aqila Nathaya sebagai Citra
    Saudari dari Laura yang juga tinggal di apartemen yang sama.

Pemeran Pendukung

  • Tyo Pakusadewo sebagai Jonathan
  • Ingrid Widjanarko sebagai Oma Lie
  • Nyimas Faza sebagai Wulan
  • Juy Wow sebagai Songka
  • Budi Bima sebagai Dirga
  • Denny Imbiri sebagai Marthinus
  • Bima Sakti
  • Clarisa Violeta sebagai Sutikem
  • Yan Wijaya
  • Mumu Papua sebagai Rico
  • Nura Ivanka sebagai Leny
  • Ayaa RJ sebagai Dewi
  • Misca Hadju sebagai Gadis tumbal
  • Nabila sebagai Nabila

OST (Original Soundtrack)

  •  –

Trailer

1 ULASAN

  1. Gabriella

    12 Agustus 2023 at 23:13

    Fix horor nihh

    Cerita 9/10
    Pemain 7/10
    Akting 9/10
    Musik 10/10

ULASAN

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Cerita
Pemain
Akting
Musik

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.