profil
Kanie ODD Youth
Kanie ODD Youth adalah seorang penyanyi yang berasal dari Korea Selatan.
Namanya dikenal berada dibawah naungan agensi TOP Media dan menjadi salah satu member dari ODD Youth. Ia bersama anggota lain, debut 1 November 2024 dengan Best Friendz sebagai album single pertama.
Karier
Saat kelas 3 SD, Kanie mulai menari dan ikut dalam akademi tari untuk bersenag-senang. Ia senang bisa menari apalagi di depan banyak orang. Saat 6 SD, bermimpi untuk menjadi seorang idol.
Bahkan, ia sering menari di depan kelas dan ditonton oleh teman-temannya. Ia juga pernah turun ke lantai dansa serta pernah muncul di pertunjukan dongeng. Dalam setiap atraksinya, ia sering mendapatkan pujian.
Akhirnya, mimpinya terwujud. Ia bergabung dengan agensi TOP Media dan berhasil diperkenalkan sebagai member keempat grup idol ODD Youth.
Ia debut pada 1 November 2024 bersama dengan member lainnya dengan album single Best Friendz.
Baca: Profil & Fakta Member ODD Youth Selengkapnya

(foto: instagram/oddyouth_official)
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Kim Yewon
- Nama Panggung: Kanie
- Nama Panggilan: –
- Tempat, Tanggal Lahir: Korea Selatan, 28 Juli 2007
- Kewarganegaraan: Korea Selatan
- Agama: –
- Profesi: Penyanyi
- Hobi: Menari
- Facebook: –
- X: –
- Threads: –
- Instagram: –
- TikTok: –
- YouTube: –
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi: – cm
- Berat: – kg
- Golongan Darah: –
- Warna Rambut: –
- Warna Mata: –
- Warna Kulit: –
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu: –
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- –
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara Laki-laki: –
- Saudara Perempuan: –
Pacar
–
Kekayaan
Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Kanie ODD Youth, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai penyanyi.
Kontroversi
–
Fakta Menarik
- Merupakan anak tunggal dan memiliki orangtuanya.
- Tipe MBTInya merupakan INTP.
- Babi adalah shionya.
- Bermimpi menjadi seorang idol kelas 6 SD. Ia pernah menari di depan teman-teman sekelasnya dan mendapat banyak pujian.
- Pernah turun ke lantai dansa saat TK.
- Pernah memainkan janggu di sebuah panggung pertunjukan dongeng. Saat itu ia ingat, ia tidak gugup dan menikmati setiap menit pertunjukan.
- Saat kelas 3 SD, ia mulai menari.
- Pergi ke akademi tari dan mendapat banyak pujian. Karena ia senang, ia terus melakukannya.
- Resmi diperkenalkan pada 25 September 2024 sebagai member ke-4.
- Warna member adalah hijau.
- Senang bermain basket.
- Suka makan es krip.
- Daftar keinginannya adalah jalan-jalan, ke restoran dan kafe terkenal, bermain di dalam dan luar ruangan, lompat bungee dan paralayang.
- Menurutnya sahabat terbaik adalah orang yang penting dalam hidup dan dapat mengubah kepribadian.
- Hari ulang tahunnya sama seperti Poom Atlas, Hachimura Matwing, Nam Yuju, Choi Yubin.
Quotes
- –
FAQ
Siapa Kanie ODD Youth?
Dia adalah penyanyi kelahiran Korea Selatan.
Siapa nama asli Kanie ODD Youth?
Nama aslinya adalah Kim Yewon.
Apa yang membuat Kanie ODD Youth menjadi terkenal?
Dia terkenal karena member dari ODD Youth.
Kanie ODD Youth asalnya dari mana?
Dia berasal dari Korea Selatan.
Kapan ia merayakan ulang tahunnya?
Dia merayakannya pada tanggal 28 Juli.
Apa agamanya?
Tidak diketahui agamanya.
Berapa tingginya?
Tidak diketahui berapa tingginya.
Siapa orang tuanya?
Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.
Apakah ia sudah menikah?
Dia belum menikah. Tidak ada informasi apakah dia sedang menjalin hubungan atau tidak.
Siapa mantan pacarnya?
Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.
Berapa Kekayaannya?
Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.
Apa kewarganegaraannya?
Kewarganegaraannya adalah Korea Selatan.
















0 comments